Langsung ke konten utama

Postingan

Pengertian dan maksud Islam Nusantara

 Islamisasi Di bumi Nusantara Sebelum kami menulis, izinkan kami menyampaikan beberapa tulisan yang memang ini sudah dikatakan kuno atau tidak enak lagi dibahas. namun, melihat beberapa pemahaman masyarakat awam dan bahkan beberapa kalangan pemegang kekuatan saecara politik pun juga sebenarnya mereka cenderung kurang paham sehingga tak sedikit persepsi negatif mengenai islam Nusantara. mari simak secara seksama dengan niat ikhlas ingin mengetahui tentang latar belakang Islam Nusantara itu muncul. beberapa sejarah telah mencatat bahwa Indonesia adalah negara yang beranekaragam mulai dari ras, agama,  budaya maupun hal-hal lainnya. semua itu diyakini karena pendantang yang dari beberapa negara yang masuk kedalam negeri ini seperti ; India, Portugis, Tiongkok, Arab, belanda  dan yang lainnya. beberapa keyakinan yang mereka bawa disambut secara Harmonis oleh penduduk Nusantara  pun juga termasuk beberapa saudagar Muslim yang bersinggah  saat itu. sejarah mencatat ba...
Postingan terbaru

Hukum menjual daging kurban?

Menjual Daging Kurban, Bolehkah??? Tak lama lagi distribusi daging kurban akan mendatangi rumah-rrumah warga/ masyarakat setempat. Dimana hal itu masuk pada bulan Dzulhijah atau yang biasa kita sebut dengan hari raya kurban. Hewan kurban atau dalam bahasa arab (ARAB) yang berarti hewan ternak yang disembelih pada hari raya idul adha dan hari-hari tasyrik dengan tujuan taqqarub atau mendekatkan siri kepad allah. (Ketentuan hewan kurban telah dibahas dalam tulisan sebelemunya). Dalam syari’atnya hewan kurban yang telah disembelih, maka daging serta tulang belulangnya akan dibagikan kepada mereka yang berhak menerima, terutama yang sehari-harinya selama 1 tahun tidak pernah makan daging, yakni fakir miskin. Dewasa ini sering kita saksikan dibeberapa titik/daerah mempunyai jumlah daging kurban yang melimpah. Sehingga setiap kepala keluarga yang tinggal disekitar daerah tersebut mendapatkan daging kurban yang lumayan banyak. Bahkan karena sangking banyaknya atau karena faktor lain ad...

SHOLAWAT LANTARAN SAFAAT UNTUK SELAMAT DUNIA AKHIRAT

SHOLAWAT LANTARAN SAFAAT   UNTUK SELAMAT DUNIA AKHIRAT Fatkhuri eL -Sobri مَنْ أَحْيَا سُنَّتِى فَقَدْ أَحَبَنِى وَمَنْ أَحَبَّنِى كَانَ مَعِىَ فِى الجَنَّةِ (رواه السجزى عن أنس) Siapa yang menghidupkan sunahku, sungguh dia itu mencintaiku, dan siapa yang mencintaiku ia bersamaku di surga (HR. Sairazi dari Anas). Barang siapa yang memulyakan/memperingati hari kelahiranku maka aku akan memberinya safa’at pada hari kiyamat. Dan barang siapa memberikan infaq satu dirham untuk memperingati kelahiranku, maka akan diberi pahala seperti memberikan infaq emas sebesar Gunug Fi Sabilillah (Hadis Nabi). Ketika bicara tentang peristiwa maulid ini, kita sedang mengingatkan umat akan ni’mat pemberian yang sangat besar, nikmat keberlangsungan risalah, nikmat kelanjutan kenabian, dan berbicara nikmat sangatlah dianjurkan oleh syariat dan sangat   dibutuhkan. (Syaikh DR. Yusuf Al-Qorodhawi). Pada awalnya maulid nabi merupakan sesuatu yang asing didunia islam, namun pada akhir...

TEKA TEKI ISRA’ MI’RAJ NABI MUHAMMAD SAW

TEKA TEKI ISRA’ MI’RAJ NABI MUHAMMAD SAW Fatkhuri eL Sobri Peristiwa Isra’ Mi’roj memunculkan teka teki dari ulama dan ilmuan, Rosulullah SAW telah diperjalankan untuk menempuh jarak yang luar bisa jauhnya, sampai detik ini tidak diketahui oleh ilmuan manapun mengenai jarak yang sebenarnya. Rosulullah telah menembus batas-batas materi alam semesta yang menurut catatan berjarak 13,7 miliyard tahun cahaya. Peristiwa Isra’ Mi’raj merupakan suatu mukjizat yang sangat luar biasa tentunya dianugrahkan kepada Mahluk luar biasa (Muhammad SAW), sebagai tantangan bagi manusia, disodorkan oleh Allah SWT setelah AL-Qur’an. Peristiwa mu’jizat tidak sama dengan ilmu pengetahuan hasil olahan manusia, karena antara ilmu pengetahuan dan mu’jizat itu bukan tandingan. Ilmu pengetahuan apapun jenisnya masih tetap berpijak kepada hukum akal dan hukum alam, sementara mu’jizat berada diluar itu. Berbagai macam penafsiran telah dilakukan oleh ulama dan ilmuan dan berbagai penjelasan ilmiah sci...

BERKAH MAULID NABI MUHAMMAD SAW

BERKAH MAULID NABI MUHAMMAD SAW,   MERAJUT KEMBALI SISTEM EKONOMI NUSANTARA Fatkhuri   eL Sobri صِدْقُ الْمَحَبَةِ فِى ثَلاَثَةِ خِصَالٍ أَنْ يَخْتَارَ كَلَ مَ حَبِيْبِهِ عَلَى كَلاَمِ غَيْرِهِ وَيَخْتَارَ مجَالَسَةَ حَبِيْبِهِ عَلَى مَجَالَسَةَ غَيْرِهِ وَيَخْتَارَ رِضَ حَبِيْبِهِ عَلَى رِضَ غَيْرِهِ (رزه ابن عساكر)                   Bila benar-benar jatuh cinta, lihatlah dalam 3 hal, yaitu 1. Dia lebih sering membicarakan soal kekasihnya dari pada pembicaraan lainya, 2. Dia sering membayangkan kedudukan kekasihnya dari pada kedudukan yang lainya dan 3. Dia lebih memilih apa yang di senangi/diridhoi oleh kekasihnya dari pada kesenangan yang lainya (HR. Ibnu Kasir). Perayaan maulid nabi adalah bid’ah hasanah, orang yang mengerjakannya di beri pahala oleh Allah SWT, disunahkan bagi kita untuk menampakan rasa syukur atas lahirnya Rosulullah SAW.(Imam Jalaludin as-Suyuti). Artike...